Bekerja dengan meningkatkan kemampuan regenerasi kulit, perawatan ini cocok digunakan untuk Anda yang merasa perlu menjaga kondisi kulit wajah agar tetap cerah dan kenyal. Teknik microneedling akan memaksimalkan kandungan Growth Factor (GF) masuk ke lapisan kulit untuk meningkatkan perbaikan sel.
Growth Factor Enrichment
