Kerutan Wajah Bikin Gak Pede? Fotona 4D Laser Lifting Solusinya

by

Kerutan wajah menjadi masalah utama kaum wanita, apalagi kerutan tersebut semakin terlihat menginjak usia 30.

Alhasil membuat kepercayaan diri menurun dan enggan mengeksplor berbagai kegiatan outdoor, solusinya menggunakan Fotona 4D yang sudah terbukti sebagai perawatan wajah yang legal dan aman digunakan jangka panjang.

Menjaga kecantikan wajah harus seimbang, yaitu dari luar dan dari dalam sehingga Anda tampak awet muda lebih maksimal. Untuk itulah 4D laser menjadi pilihan tepat lantaran treatment dengan teknologi canggih yang berasal dari Eropa, apalagi treatment tersebut diminati semua usia karena memiliki beragam manfaat. Pastinya menunjang kepercayaan diri dan kesukesan karir.

Baca Juga: Hindari Hal Ini Setelah Perawatan Tattoo Removal Laser

Keunggulan Treatment Fotona 4D Laser Lifting

Sejatinya, perawatan wajah menggunakan treatment Fotona 4D memiliki keunggulan dibanding alat kecantikan lain. Pastinya minim efek samping sehingga hasilnya sesuai keinginan, berikut beberapa keunggulan yang menjamin kerutan wajah dan masalah wajah hilang, antara lain:

1. Tanpa Anestesi Atau Operasi

Perlu diketahui, kecantikan yang mengharuskan operasi atau anestesi menjadi momok menakutkan di hati pasien. Bahkan memunculkan keresahan kehilangan wajah yang alami, untuk itulah treatment kecantikan Fotona 4D tidak menggunakan anestesi atau operasi sehingga membuat pasien nyaman melakukan treatment.

Dengan treatment teratur, kerutan wajah akan hilang tergantikan dengan wajah yang bercahaya dan lembut. Pastinya selama treatment akan menyenangkan karena proses perawatannya yang simple, yaitu alat laser dimasukkan ke dalam mulut dengan diputar-putar ke area pipi selama beberapa menit. Dijamin pasangan dan masyarakat akan pangling dengan kecantikan Anda yang alami.

2. Hasil Lebih Cepat Di Lihat

Bukan hal asing lagi semua orang ingin melihat hasil treatment kecantikan dalam waktu singkat, tenang saja. Fotona laser memiliki keunggulan menunjukkan hasil lebih cepat dan maksimal, pastinya pelanggan tidak kecewa karena perubahan wajah sangat signifikan. Yaitu tanpa kerutan wajah, lebih halus dan bercahaya sehingga lebih awet muda.

Alasan hasil treatment tersebut lebih maksimal adalah manfaatnya dapat menembus lapisan epidermis kulit, alhasil hasilnya lebih cepat dan maksimal. Dalam waktu 3 bulan, Anda akan berhasil menghilangkan kerutan wajah dan tergantikan masa depan cerah karena tingkat kepercayaan diri yang tinggi.

3. Tidak Menimbulkan Trauma Melakukan Treatment Ulang

Banyak pasien perawatan kecantikan trauma karena proses kecantikan yang menyakitkan dan kentara rasa sakitnya, alhasil memilih cantik dengan bahan alami. Sah-sah saja menggunakan bahan alami, tetapi hasilnya lama dan membutuhkan ketelatenan setiap hari. padahal treatment Fotona 4D dapat diandalkan karena treatment ini tidak menimbulkan trauma.

Sebaliknya, pasien akan mendapat ketenangan karena prosesnya yang ringan sehingga menenangkan pikiran, didukung tim ahli yang ramah dan membuat pasien percaya diri mendapatkan kecantikan sejati.

Selain itu proses perawatan hanya 45 sampai 47 menit saja, pastinya tanpa efek samping. Misalnya kulit wajah yang merah atau bengkak, perbedaannya hanya pada pengelupasan kulit wajah yang ringan sehingga tidak membuat pasien khawatir.

4. Cocok Untuk Publik Figur

Zaman modern ini beragam pekerjaan mengharuskan kecantikan wajah yang signifikan agar usaha yang dijalani diminati masyarakat, salah satunya adalah publik figur. Oleh karena itu, Fotona 4D Laser cocok dijadikan treatment kecantikan karena hasilnya lebih cepat dan akurat.

Baca Juga: Cara Menambah Kolagen Tubuh Secara Alami

Buka rahasia lagi treatment Fotona 4D Laser Lifting memberikan beragam manfaat bagi pasien sehingga karir semakin sukses, untuk itulah ke 4 keunggulan diatas dapat dijadikan acuan bahwa metode kecantikan tersebut solusi tepat. Yang terpenting adalah berkonsultasi dengan dokter kecantikan agar treatment yang dipilih tepat.

Dapatkan Kulit Halus Dengan Perawatan yang Tepat!
Dapatkan Kulit Halus Dengan Perawatan yang Tepat!

LATEST POST